
Lamongan|Lensaanalisa.com.- Polsek jajaran terus berupaya menjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif dengan sambang warga dan dialogis pada Kamis (13/3/2025).
Kapolsek Turi, AKP Suroto, S.H.,M.H., mengatakan kegiatan tersebut penting untuk menggali informasi dan menyampaikan himbauan Kamtibmas.

Kegiatan ini juga mengajak warga membantu Polri dalam menciptakan keamanan dan ketertiban, serta melaporkan tindak kriminalitas.
Petugas Bhabinkamtibmas juga melakukan sambang warga dan dialogis untuk memberikan rasa aman dan nyaman, serta meminimalisir tindak kriminalitas.
Editor: Nur
Publis hed: Red